Alhamdulillah rumahku nyaman buat istirahat .......
- Oct 18, 2019
- mrisen
Setelah sekian lama Bp Sukardi yang beralamat di Rt 02 Rw 05 mengidam-idamkan rumah yang sehat, bersih dan tdk bocor kalau musim penghujan, akhirnya penantian itu datang juga. Tepatnya pada bulan September 2019 Bp Sukardi dapat Program RTLH yang bersumber dari Dana Desa tahap II Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp 10.000.000,-